Polsek Sooko Amankan 21 Pelaku Balap Liar, 7 Mobil dan Sepeda Motor
IM.com – Polisi membubarkan gerombolan orang yang diduga akan melakukan balapan liar di Jalan Lengkong, Desa Domas, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Senin (13/1/2025) dini...
Polres Mojokerto dan Labfor Polda Jatim Selidiki Penyebab Ledakan di Rumah Aipda Maryudi
IM.com – Polres Mojokerto menggandeng Tim Laboratorium Forensik (Labfor) Polda Jatim untuk menyelidiki penyebab ledakan di rumah anggota Polri Aipda Maryudi. Ledakan yang terjadi...
Polsek Sooko Bakar Arena Judi Sabung Ayam di Kedungmaling
IM.com – Polisi menggerebek arena judi sabung ayam di lingkungan Desa Kedungmaling, Kecamatan Sooko, Kabupaten Mojokerto, Senin (13/1/2025). Petugas membakar lapak dan perlengkapan yang...
Showroom Samsung dan Toko HP Erafone Disegel Satpol PP Kota Mojokerto
IM.com – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Mojokerto menyegel ruko yang ditempati showroom Samsung dan toko handphone Erafone. Dua bangunan ruko di...
KPU Tetapkan Ning Ita-Cak Sandi Wali Kota-Wakil Walikota Mojokerto Terpilih Periode 2025-2030
IM.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Mojokerto menetapkan pasangan Ika Puspitasari dan Rachman Sidharta Arisandi, Kamis (9/1/2025) sebagai Walikota dan Wakil Walikota Mojokerto...
Suami Jual Istri Rp 1,5 Juta Untuk Threesome di Mojokerto Dituntut 5 Tahun Penjara
IM.com – Jaksa penuntut umum (JPU) pada Kejaksaaan Negeri (Kejari) Kabupaten Mojokerto menuntut terdakwa HM (25) dengan hukuman 5 tahun penjara. Pasalnya, pria asal...
Pencabulan Santri Laki-Laki di Mojokerto, Pengawas Ponpes Kembali Divonis 6 Tahun
IM.com – Pengawas pondok pesantren di Kecamatan Pacet, Mojokerto, M Muiz, kembali divonis 6 tahun penjara karena terbukti melakukan kasus pencabulan terhadap salah satu...
Penyelidikan Dugaan Korupsi Dana Hibah KONI Kabupaten Mojokerto, Jaksa Tunggu Hasil Audit Inspektorat
IM.com – Penanganan kasus dugaan korupsi dana hibah Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Mojokerto tahun 2022-2023 masih menjadi prioritas kejaksaan. Jaksa masih menunggu...
Ribuan Pelajar SMA di Mojokerto Serbu Edufair 77 Perguruan Se-Jatim dan DIY
IM.com – Ribuan pelajar SMA di Mojokerto Raya antusias mengikuti edufair yang melibatkan 77 perguruan tinggi se-Jawa Timur dan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Ajang...
Ini Progres Upaya Pemkab Mojokerto Tekan Penyebaran Kasus PMK Pada Hewan Ternak
IM.com – Berbagai upaya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto untuk menekan penyebaran penyakit mulut dan kuku pada hewan ternak menunjukkan hasil positif. Progres itu dapat...
Kenali Virus PMK Pada Hewan Ternak, Segera Lapor Jika Muncul Gejala Terinfeksi Berikut Ini
IM.com – Masyarakat, khususnya para peternak perlu lebih memahami penyakit mulut dan kuku yang banyak menjangkiti sapi dan hewan ternak lain. Pemahaman yang menyeluruh...
Indeks SPBE Kota Mojokerto Tahun 2024 di Angka 4,32, Pemkot Terus Genjot Digitalisasi
IM.com - Indeks Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) Kota Mojokerto terus meningkat dari tahun ke tahun. Capaian pada 2024 sebesar 4,32 dengan predikat memuaskan,...
Ini 10 Proyek Strategis Pemkot Mojokerto Tahun 2025, Ada Rehab Bekas Gedung DPRD Jadi...
IM.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto menetapkan 10 proyek strategus tahun 2025. Di antaranya pembangunan multiyears tiga fasilitas yakni Gedung Gayatri di RSUD dr....
Virus HMPV Mewabah di China, Pemkot Mojokerto Imbau Masyarakat Waspda dan Terapkan Perilaku Hidup...
IM.com – Dunia kembali harus menghadapi ancaman wabah virus baru yang bisa menyebar dengan cepat dan luas, yakni Virus Human Metapneumovirus (HMPV). Maka, Pemerintah...
Sekdakot Mojokerto Imbau Masyrakat Waspada Bencana Hidrometeorologi Akibat Cuaca Ekstrim
IM.com - Sekretaris Daerah Kota Mojokerto, Gaguk Tri Prasetyo mengimbau masyarakat meningkatkan kewaspadaan terhadap risiko bencana hidrometeorologi. Sesuai prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika...