KPU Kota Mojokerto Beri Perlakuan Khusus Ini ke 612 Pemilih Penyandang Disabilitas di Pilkada...

0
IM.com - Guna menyukseskan penyelenggaraan Pilkada serentak 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota mojokerto memperluas sasaran sosialisasi ke masyarakat penyandang disabilitas. KPU mengajak masyarakat...

Pilbup Mojokerto 2024, Ikfina-Gus Dulloh Komitmen Angkat Ekonomi Masyarakat Lewat Seni Budaya Lokal

0
IM.com - Calon bupati (cabup) wakil bupati (cawabup) Mojokerto, Ikfina Fahmawati-Sa’dulloh Syarofi (Gus Dulloh) merancang program penguatan ekonomi kreatif untuk mendongkrak perekonomian masyarakat. Kekayaan...

WOM Finance Buka Kantor Cabang di Mojokerto 2 Mojosari, Tandai Peningkatan Layanan Keuangan di...

0
IM.com - PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance), perusahaan pembiayaan terkemuka di Indonesia, dengan bangga mengumumkan resmi dibukanya kantor cabang baru di Mojokerto...

Resahkan Masyarakat, Gangster Pelajar di Kota Mojokerto Digulung Polisi, Begini Kronologinya

0
IM.com - Empat orang remaja yang menamakan dirinya kelompok gangster Allstars Ganster Mojokerto dibekuk Polres Mojokerto Kota. Keempat remaja yang diamankan yakni berinisial CG (19)...

Pilbup Mojokerto 2024, Ikfina-Gus Dulloh Beber Program Konkrit Wujudkan Swasembada Pangan

0
IM.com – Swasembada pangan dan meningkatkan kesejahteraan petani di Kabupaten Mojokerto, menjadi salah satu misi Calon bupati dan wakil bupati, Ikfina Fahmawati-Sa'Dulloh Syarofi (Gus...

Pilbup Mojokerto 2024, Ikfina-Gus Dulloh Ngonthel Pantau Jalan Desa Sasaran Pembangunan

0
IM.com - Calon Bupati dan Wakil Bupati Mojokerto nomor urut 1, Ikfina Fahmawati-Sa'Dulloh Syarofi (Gus Dulloh) memantau langsung kondisi jalan desa yang belum optimal...

KPU Kota Mojokerto Gelar Bimtek Pengelolaan dan Keamanan Logistik Pilkada Serentak 2024

0
IM.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Mojokerto menggelar bimbingan teknis pengelolaan logistik Pemilihan Gubernur-Wakil Gubernur dan Pemilihan Walikota-Wakil Walikota Mojokerto Tahun 2024. Kegiatan...

KPU Kota Mojokerto Siarkan Debat Paslon Walikota-Wakil Walikota di Channel TV Ini, Berikut Jadwal...

0
IM.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Mojokerto resmi menetapkan debat publik oleh kedua pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kota Mojokerto...

Pilbup Mojokerto 2024, Ikfina-Gus Dulloh Dorong Pengembangan UMKM dan Potensi Wisata Desa Dilem

0
IM.com - Calon Bupati-Wakil Bupati Mojokerto, Ikfina Fahmawati-Sa'Dulloh Syarofi (Gus Dulloh), memberikan masukan dan solusi nyata untuk meningkatkan perekonomian masyarakat Desa Dilem, Kecamatan Gondang....

Rapat Evaluasi KPU Kota Mojokerto Terima Masukan Terkait Tahapan Pencalonan hingga Hitung Suara

0
IM.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Mojokerto menggelar rapat evaluasi tahapan pencalonan, persiapan pemungutan dan penghitungan suara pemilihan serentak tahun 2024. Forum ini...

Misi Ikfina-Gus Dulloh Lestarikan Lingkungan Hidup, Kelola Sampah Rumah Tangga Jadi Barang Berharga

0
IM.com – Isu lingkungan hidup tidak luput dari perhatian cabup-cawabup Mojokerto nomor urut 1 Ikfina Fahmawati dan Sa'dulloh Syarofi (Gus Dulloh). Pasangan Idola akan...

Solusi Anggota Fraksi PKS DPR RI Entas Kemiskinan di Kabupaten Mojokerto, Pengembangan UMKM dan...

0
IM.com - Anggota DPR RI dari Fraksi PKS Meitri Citra Wardani mengapresiasi turunnya angka kemiskinan di daerah pemilihannya (dapil), Kabupaten Mojokerto, yang harus dipertahankan...

Ikfina-Gus Dulloh Terapkan Prinsip Ekonomi Syariah

0
IM.com – Kebijakan program Ikfina Fahmawati-Sa'Dulloh Syarofi (Gus Dulloh) jika terpilih menjadi Bupati-Wakil Bupati Mojokerto lima tahun ke depan bakal kental dengan nilai-nilai ajaran...

Pemkab Mojokerto Segera Bangun Jembatan Penghubung Desa Talun Blandung dengan Kabupaten Gresik

0
IM.com – Pemerintah Kabupaten Mojokerto Jawa Timur segera membangun jembatan baru Talun Brak di Desa Talun Blandong Kecamatan Dawarblandong menghubungkan Desa Talun Blandong dengan...
Sandiaga Salahuddin Uno ikut serta mewarnai batik rekor muri di Jalan Hayam Wuruk, Magersari Kota Mojokerto, Selasa (15/10/2024)

Pemkot Mojokerto Pecahkan Rekor Muri Mewarnai Batik Terpanjang

0
IM.com - Pemerintah Kota Mojokerto memecahkan rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) mewarnai batik terpanjang 5.053 meter dengan 10.106 peserta. Pemecahan rekor MURI mewarnai batik...

DCT Kab/Kota Mojokerto

Berita Terbaru

Gerak Jalan Mojokerto – Surabaya 2025 Rute Baru yang Mencemaskan Peserta 

0
IM.com - Bagi peserta yang telah berulang kali mengikuti gerak jalan Mojokerto–Surabaya tahun 2015, perubahan rute tahun ini benar-benar membingungkan. “Saya tiap tahun ikut jalan...

Gerak Jalan Mojokerto–Surabaya 2025 Berangkat, Ribuan Peserta Semangat Menempuh 55 Km

0
IM.com - ‎Tradisi legendaris Gerak Jalan Mojokerto–Surabaya (GMS) kembali menggema. Pada Sabtu (15/11/2025), ribuan peserta memenuhi garis start di depan Kantor Kecamatan Prajuritkulon, Jl....

Pengurus Tim Penggerak PKK Kabupaten Mojokerto Periode 2025–2030 Resmi Dikukuhkan

0
IM.com - Pengurus Tim Penggerak PKK Kabupaten Mojokerto Jawa Timur periode 2025–2030 resmi dikukuhkan, Jumat (14/11-2025) di Pendopo Graha Maja Tama (GMT), dipimpin Bupati...

Dua Aplikasi Unggulan Pemkab Mojokerto Raih Prestasi di INOTEK Award 2025

0
IM.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat Provinsi Jawa Timur. ‎ ‎Dua inovasi digital daerah adalah aplikasi POSKETANMU dan TUMBAS, mendapat...

Sukses Turunkan Stunting, Pemkab Mojokerto Peroleh Insentif Rp 6,9 Milyar ‎

0
IM.com - Pemkab Mojokerto meraih apresiasi nasional setelah kembali menerima Alokasi Insentif Fiskal Kinerja Tahun Berjalan 2025 sebesar Rp6,9 miliar. ‎ ‎Dana tersebut diberikan oleh Pemerintah...