Kontributor : widya
IM.com – Siswa SD Negeri Kauman 2 Kota Mojokerto mendapat pelayanan imunisasi difteri, Kamis (15/11-2018) pagi.
ORI Difteri kali ini merupakan kegiatan ketiga di sekolah dasar tersebut dengan untuk membentuk kekebalan tubuh dari bakteri corynebacterium diphteriae.
Sementara kegiatan ORI Difteri sebelumnya telah dilaksanakan pada Pebruari 2018. Sedangkan jadwal putaran kedua ORI Difteri dilaksanakan Agustus 2018. (uyo)
340