7 Pelaku Pengeroyokan Pemuda Kutorejo Diamankan, 2 Buron
IM.com - Sebanyak tujuh pelaku pengeroyokan terhadap Rizki Umar Ubaidilah (23), pemuda asal Desa Karangdieng, Kecamatan Kutorejo, Kabupaten Mojokerto diamankan polisi. Dua pelaku lainnya...
Polisi Bersama Pomal, Ringkus Pembunuh Wanita Cantik Istri Kades Sidojangkung Gresik
IM.com - Teka-teki tewasnya istri Kades Sidojangkung, Menganti, Gresik Luluk Diana (38) mulai terkuak. Ini setelah polisi meringkus salah seorang pelaku. Wanita berparas cantik...
Selama 8 Bulan, Polres Mojokerto Ungkap 88 Kasus Narkoba
IM.com - Selama bulan Januari - Agustus berjalan, trend narkoba di wilayah hukum Polres Mojokerto masih tinggi. Terbukti dari data Satnarkoba Polres Mojokerto menyebutkan,...
Pengendara Motor Asal Bangsal Tewas Terlindas Truk Boks
IM.com - Seorang pengendara motor tewas di Jalan Awang-awang, Kecamatan Mojosari, Kabupaten Mojokerto. Ahmad Isnaini (37) warga Dusun Tungguloro, Desa Kutoporong, Kecamatan Bangsal, Kabupaten...
Polres Mojokerto Bekuk Pencuri Besi Proyek Jalan Raya
IM.com - Polres Mojokerto merilis dua pelaku pencurian besi di proyek pengecoran jalan raya di Desa Karangkuten, Kecamatan Gondang, Kabupaten Mojokerto, Jum'at (11/8/2017). Satu...
Polisi Ungkap Tewasnya Istri Kades, Ini Keterangan Kapolresta Mojokerto
IM.com - Kepolisian Resort Mojokerto Kota menduga tewasnya Luluk Diana (38) yang mayatnya ditemukan di hutan Watu Blorok Jetis Mojokerto akibat luka tembak dibagian...
Polres Mojokerto Kekurangan Personil
IM.com - Jumlah personil di Polres Mojokerto dan jajaran saat ini mengalami kekurangan personil mencapai 400 personil. Untuk menutup kekurangan tersebut, Polres Mojokerto sinergitas...
Pesan Kapolda Jatim untuk Mojokerto, Waspada Narkoba dan Teroris
IM.com - Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Machfud Arifin, mengingatkan kewaspadaan terhadap berbagai ancaman seperti bahaya narkoba dan terorisme. Hal tersebut disampaikannya dalam kunjungan...
Kapolda Jatim Bentuk Tim Khusus Ungkap Pembunuhan Wanita Cantik Istri Kades
IM.com - Hingga kini, pelaku pembunuhan wanita cantik istri Kepala Desa (Kades) Sidojangkung, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto, Luluk Diana (38), belum terungkap. Polda Jatim...
Jumlah Polisi di Wilayah Polda Jatim Belum Ideal
IM.com - Kapolda Jatim Irjen Pol Machfud Arifin menyebut jumlah personil Polri di wilayah hukum Polda Jawa Timur masih jauh dari ideal. Tak pelak...
Kapolda Jatim Instruksikan Tindak Industri ‘Nakal’
IM.com - Kapolda Jatim Irjen Pol Machfud Arifin menginstruksikan para kapolres jajarannya untuk menindak tegas para pelaku industri yang membuang limbah sembarangan. Menurut dia,...
Sebelum Tewas, Wanita Cantik Istri Kades Cairkan Uang Rp 150 Juta
IM.com - Sebelum ditemukan tewas, Luluk Diana (38) pergi mengambil uang di bank untuk membayar tanah. Istri Kades Sidojangkung, Menganti, Gresik itu mencairkan uang...
Mayat Wanita Cantik di Hutan Watu Blorok Mojokerto Ternyata Istri Kades di Gresik
IM.com - Misteri mayat wanita cantik di hutan Watu Blorok, Mojokerto akhirnya terkuak. Korban adalah Luluk Diana (38), istri Kepala Desa Sidojangkung, Menganti, Gresik.
Kasat...