Lima Warga Positif Covid-19, Sidomulyo Gg 4 Lockdown
IM.com – Tiga warga lingkungan Sidomulyo Gg 4, Kelurahan Mentikan, Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto, meninggal dunia akibat Covid-19. Imbasnya, petugas menutup akses (lockdown)...
Polisi-TNI Antar Jemput Lansia Mojokerto ke Tempat Vaksinasi Covid-19
IM.com – Satgas Covid-19 bersama Dinas Kesehatan Kabupaten Mojokerto melakukan antar jemput para lansia yang akan divaksin COVID-19. Langkah ini dilakukan untuk mempercepat vaksinasi di 304 desa.
Layanan antar jemput...
Satgas Covid-19 Polres Mojokerto Kembali Giatkan Penegakan Prokes
IM.com – Satgas Covid-19 Kabupaten Mojokerto kembali memperkuat penegakan protokol kesehatan (prokes). Hal ini menyusul indikasi mengendurnya kewaspadaan masyarakat di tengah merebaknya virus corona...
Ikfina Dorong Perusahaan Lain Contoh Vaksinasi Covid-19 Karyawan Pabrik Keramik Ngoro
IM.com – Sebanyak 300 karyawan pabrik PT Roman Ceramic International di kawasan Ngoro Industrial Park (NIP) mengikuti vaksinasi Gotong Royong Covid-19, Rabu (9/6/2021). Kegiatan...
Bupati Ikfina Ingatkan Bahaya Covid-19 Mutasi Baru
IM.com – Merebaknya Covid-19 mutasi baru menjadi perhatian serius Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati. Masyarakat diminta lebih waspada dan ketat dalam menerapkan protokol kesehatan mengingat...
Baznas Kota Mojokerto Salurkan Zakat dan Infaq Berupa Kursi Roda
IM.com - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Mojokerto menyalurkan zakat, infaq dan sedekah dari masyarakat dalam bentuk alat kesehatan bagi warga yang membutuhkan....
Kabupaten Mojokerto Naik ke Zona Oranye
IM.com – Peta penyebaran Covid-19 di Kabupaten Mojokerto kembali naik ke zona oranye. Status ini menyusul meningkatnya jumlah kasus corona.
Per Rabu (2/6/2021), jumlah pasien...
Vaksinasi Guru Kabupaten Mojokerto Capai 84,2 Persen, PTM Serentak Mulai Juli
IM.com – Capaian vaksinasi Covid-19 terhadap tenaga pendidik di Kabupaten Mojokerto akan menjadi salah satu pertimbangan untuk melaksanakan kembali pembelajaran tatap muka (PTM). Sampai...
Anggota Polresta Mojokerto Penjaga 11 Pos Operasi Ketupat Semeru Diskrining
IM.com – Personel Polres Mojokerto Kota yang bertugas di 11 pos penjagaan menjalani skrining kesehatan. Pemeriksaan medis ini untuk mendeteksi kemungkinan penularan Covid-19 terhadap...
Rumah Warga yang Sudah Divaksin di Kota Mojokerto Dipasangi Stiker Bebas Covid-19
IM.com – Jajaran Satlantas Polresta Mojokerto bersama Polisi Bina Desa (Polbindes) dan tim mikro PPKM kelurahan, Bhabinkamtibmas dan Babinsa melakukan pengecekan kepada masyarakat yang...
Seorang Warga Mojokerto Terinfeksi Covid-19 Mutasi Baru dari Kongo
IM.com – Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur mendeteksi Covid-19 mutasi baru dari Kongo, Afrika Selatan, yang menginfeksi salah seorang warga Kabupaten Mojokerto. Pasien terpapar...
Ribuan Alat Tes Rapid Ditarik dari Puskesmas
IM.com – Sebanyak 8.911 alat tes rapid antibodi di Kabupaten Mojokerto memasuki batas masa pakai atau kedaluwarsa. Karena itu, Dinas Kesehatan setempat menarik ribuan...
Bupati Mojokerto Ingatkan Faktor 1000 HPK Tekan Stunting
IM.com - Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati menyebut kondisi stunting bisa permanen pada diri seseorang. Jika tidak dicegah sedini mungkin yakni pada 1.000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)....
Dinkes Kabupaten Mojokerto Kehabisan Vaksin Covid-19, Jadwal Vaksinasi Molor
IM.com - Dinas Kesehatan Kabupaten Mojokerto kehabisan stok vaksin Covid-19. Kondisi ini menyebabkan pelaksanaan vaksinasi bagi pelaku sektor pelayanan publik terhambat.
Pelaksanaan vaksinasi kepada pelaku...
Kota Mojokerto Masuk 16 Besar Capaian Vaksinasi Covid-19 Lansia
IM.com - Vaksinasi Covid-19 untuk lansia di Kota Mojokerto mencapai 51 persen. Capaian itu merupakan yang tertinggi se-Indonesia.
Kota Mojokerto mencapai vaksinasi Covid-19 lansia tertinggi...