IM.com – Turnamen Badminton Muhammad Afif Cup 2023 memasuki babak delapan besar di masing-masing kelompok usia, Kamis (31/8/2023). Sejumlah pebulutangkis ternama, khususnya dari club Bendo Sport Mojokerto, masih mendominasi babak ini dan menjadi unggulan lolos ke semifinal.
Delapan pebulutangkis di masing-masing kategori kelompok umur lolos dari babak penyisihan yang diikuti 357 peserta. Selanjutnya, mereka saling beradu ketangkasan untuk memperebutkan empat tempat di babak semifinal yang digelar di arena bulutangkis Mojosari, Kabupaten Mojokerto.
Baca: Kompetisi Sengit, 357 Pebulutangkis Jatim Bersaing di Turnamen Badminton Mohammad Afif Cup 2023
Berikut nama-nama pebulutangkis yang lolos 8 Besar Afif Muhammad Cup 2023:
TPDA
- MAHERALDO ZIKI RAMADHAN (ARYA)
- ABIZAR A G (GALAXY PUTRA AGUNG)
- CHOLIL ALWI (PRATAMA RAYA JOMBANG)
- AZZAYYAN A M (LANGGENG JAYA)
- ABDULLAH KHIAR (BRAHMASTRA)
- ABID AQILA (SPEED PANDAAN)
- AHMAD ALTHOF (TJAKRINDO BAYU KENCANA)
- ALVIN PRATAMA (BENDO SPORT)
TPDI
- FARISA FAKTIHULLAH (SINAR CELCIUS)
- DEANDRA VANIA (ANGKLING KUSUMA)
- KEISYA ANINDITA (TOYA)
- VANIA (PUTRA BBC SIDOARJO)
- NAJWA KHAIRA WILDA (EKA JAYA)
- MUTRIARA HANANDAYU DAMAMESTA (FIFA BC)
- MIKAYLA (MUTIARA MAJAPAHIT)
- CACA A (AZKA)
TUDA
- M AMMAR RAYHAN (BENDO SPORT)
- AHMAD RETOWANSYAH (AIC)
- M HAIKAL (PUTRA PANDAAN)
- LANGAM DUNA (AIC)
- FARROS HASYA (HADEESHA)
- LIONEL AUFAR ( BENDO SPORT)
- M RAFA (PUTRA PANDAAN)
- JOSSE LEONY (SONY DWI KUNCORO)
TUDI
- MEINANDA SALSABILA (BENDO SPORT)
- FARISA FAKTIHULLAH (SINAR CELCIUS)
- ZEE ZEE NAURA (BENDO SPORT)
- MOZA NASYA (SURYA NAGA)
- AMANINA ALIYYA (TOYA)
- FARAH (PUTRA BBC SIDOARJO)
- MARTHA MUTIARA (MUTIARA MAJAPAHIT)
- NISHA NUR AZZA (BINTANG PUTRA BLITAR)
443