Kabar Baik Kabupaten Mojokerto Mendapat Predikat UHC Prioritas
IM.com - Ini kabar baik bagi masyarakat bahwa Kabupaten Mojokerto mendapat predikat UHC (Universal Health Coverage) Prioritas BPJS Kesehatan. UHC atau sistem jangkauan kesehatan...
UHC di Kabupaten Mojokerto Capai 100 Persen
IM.com - Tingkat UHC (Universal Health Coverage) atau sistem jangkauan kesehatan di Kabupaten Mojokerto mencapai angka 100 persen. Capaian ini berkat kerjasama Pemerintah Kabupaten...
Panen Raya Padi, Bupati Albarra Optimis Produksi Gabah Tahun 2025 Capai 319.821 Ton
IM.com – Optimisme mengiringi panen raya padi di Kabupaten Mojokerto. Produksi gabah kering panen (GKP) tahun 2025 diperkirakan mencapai target 3109.821 ton seiring kebijakan...
Pasutri dan Balita Korban Longsor Cangar Dimakamkan di Liang Lahat Berdampingan
IM.com – Pasangan suami istri dan anak balita korban tanah longsor di Jalan Cangar, Pacet-Kota Batu, dimakamkan di liang lahat yang berdampingan. Ketiga jenazah...
Tim SAR Evakuasi 10 Korban Longsor Cangar, 9 Jasad Ditemukan di Hari Kedua Pencarian
IM.com – Hari kedua pencarian korban longsor di Jalur Cangar, Pacet-Kota Batu, Jumat (4/4/2025), Tim SAR Gabungan berhasil mengevakuasi 9 jasad. Dengan demikian, sudah...
Pasutri dan Anak Balita Korban Longsor di Cangar Meninggal Berpelukan
IM.com – Satu keluarga penumpang mobil pikap yang tertimbun longsor di Jalur Cangar, Pacet-Kota Batu, ditemukan dalam posisi saling berpelukan. Korban pasangan suami istri...
Keluarga Penumpang Inova Tunggu Evakuasi Enam Korban Tertimbun Longsor di Cangar
IM.com – Proses pencarian dan evakuasi korban longsor di jalur Cangar, Pacet-Kota Batu, terus berlangsung. Tim SAR masih berupaya mengevakuasi enam penumpang Toyota Inova...
Tim SAR Temukan Tiga Korban Longsor Satu Keluarga di Cangar
IM.com - Tim SAR Gabungan kembali berhasil mengevakuasi tiga korban longsor di Jalur alternatif wisata Cangar, Pacet, Mojokerto-Batu, Malang, pada Jumat (4/4/2025). Dengan demikian,...
Polda Jatim Kirim Dua SST Pasukan Bantu Penanganan Longsor di Pacet
IM.com – Pencarian korban tanah longsor di Pacet Kabupaten Mojokerto Jawa Timur kembali dilanjutkan hari ini Jumat (04/04-2025). Sebelumnya proses penanganan longsor di Watu...
Ditutup Jalur Pacet-Cangar Selama Proses Penanganan Longsor
IM.com - Polres Mojokerto Polda Jatim menutup sementara jalur alternatif Mojokerto ke Kota Batu. Hal itu dilakukan demi keamanan masyarakat imbas tanah longsor yang...
Momen Idul Fitri Bupati Mojokerto Albarra Serahkan Hibah Rp 200 Juta untuk Masjid Al-Ikhlas...
IM.com - Bupati Mojokerto Muhammad Al Barra mengajak seluruh masyarakat untuk menjadikan momen idul fitri sebagai ajang introspeksi dan peningkatan keimanan. Ia juga menyampaikan...
Ini Ringkasan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kota Mojokerto Tahun 2024
IM.com - Pemerintah Kota Mojokerto telah merampungkan penyusunan dan menerbitkan Ringkasan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (RLPPD) Tahun 2024.
Penyusunan RLPPD ini berdasarkan ketentuan Pasal 28...
Pemkot Mojokerto Akan Efisiensi Tunjangan ASN
IM.com - Pemerintah Kota Mojokerto menyiapkan formula kebijakan efisiensi anggaran agar porsi belanja sesuai dengan kemampuan keuangan daerah dan ketentuan yang berlaku. Salah satunya...
Bupati dan Wabup Mojokerto Tinjau Tiga Tempat Wisata Rawan Bencana di Pacet dan Trawas
IM.com - Bupati Mojokerto Muhammad Albarraa bersama Wakil Bupati M. Rizal Octavian melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah destinasi wisata. Sasarannya adalah tempat wisata...
Kapolres Mojokerto dan Forkopimda Sambut Kepulangan 450 Prajurit Batalyon 503 dari Tugas di Papua
IM.com – Kapolres Mojokerto AKBP Ihram Kustarto beserta Forkopimda menyambut kedatangan anggota Batalyon Infanteri Para Raider 503/Mayangkara yang baru pulang dari tugas di Papua....