Bumiputera Gagal Bayar, Perwira Polisi Ini ‘Duduki’ Kantor Cabang Mojokerto
IM.com – Kasus gagal bayar asuransi nasabah Bumiputera Cabang Mojokerto belum berakhir. Masalah ini kembali meletup setelah salah seorang nasabah menagih pembayaran klaim yang...
Pertamina Buka Program Diskon Harga Pertalite di Mojokerto
IM.com - Program Langit Biru (PLB) PT. Pertamina (Persero) untuk mendukung pengendalian pencemaran udara diperluas ke Kabupaten Mojokerto. Program tersebut merilis diskon harga jual...
Pengangguran Naik 2,6 Juta Jiwa Karena Pandemi, Ini Tanggapan Menaker Saat ke Mojokerto
IM.com – Jumlah pengangguran di Indonesia menembus 9,77 juta orang atau naik 2,67 juta (37,6 persen) dari Agustus 2019. Kenaikan itu paling besar dipicu...
Polemik Hak Kelola Limbah PT SAI, Desa Lolawang Harus Dirikan BUMDes Paling Lambat Desember...
IM.com – Penyelesaian polemik perebutan hak pengelolaan limbah non-B3 pabrik PT. Surabaya Autocomp Indonesia (SAI), mulai terang. Pemerintah Desa Lolawang, Kecamatan Ngoro, dipastikan dapat...
Pasca Terbakar, Pasar Benpas Baru Mojokerto Sediakan Fasilitas Transaksi Non Tunai dan Katalog Digital
IM.com – Para pedagang kaki lima (PKL) Pasar Benteng Pancasila (Benpas) akhirnya bisa kembali berjualan di kios pasca tiga tahun peristiwa kebakaran yang menghanguskan...
Isuzu Dwijaya Mojokerto Dukung Normalisasi Angkutan Barang untuk Zero ODOL
IM.com - Isuzu Dwijaya Mojokerto mendukung penuh normalisasi angkutan barang untuk mewujudkan zero over load dan over dimensi (ODOL) di Jatim. Dealer mobil komersial...
Dinas ESDM Jatim Tegaskan PT PLP Sebagai Perusahaan Tambang Batu Percontohan Disiplin Prokes
IM.com – Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jawa Timur menjadikan PT Pandawa Lestari Perkasa (PLP) sebagai percontohan perusahaan tambang batu yang konsisten...
Bank Milik Pemkot Mojokerto Raih Top BUMD Award 2020
IM.com - Program pembiayaan usaha syariah (Pusyar) Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Kota Mojokerto sukses menduduki level 3 Top Badan Usaha Milik Daerah (BUMD)...
Bupati Mojokerto Pungkasiadi Segera Buka Kembali Sektor Industri Padat Karya
IM.com – Perindustrian di Kabupaten Mojokerto akan segera beroperasi lagi. Pembukaan sektor tersebut dalam waktu dekat sebagai upaya pemulihan ekonomi di era tatanan baru...
Cerita Khofifah Mediasi Kontrak Kerja Buruh Hingga Batal Di-PHK
IM.com – Masalah perburuhan dan dialog tripartit dengan pihak perusahaan di Jawa Timur memiliki beragam cerita. Salah satunya diceritakan Gubernur Khofifah indar Parawansa pernah...
Harga Hewan Kurban di Mojokerto Naik 50 Persen, Kambing Paling Laris
IM.com – Lonjakan harga sapi dan kambing selalu terjadi jelang Hari Raya Idul Adha. Pada tahun ini di Mojokerto, kenaikan harga hewan kurban sudah...
Pengusaha Hotel dan Karaoke di Mojokerto Siap Jalankan Protokol Kesehatan, Tamu Diminta Ikuti
IM.com – Pembukaan kembali tempat usaha dan pariwisata di Kabupaten Mojokerto disambut gembira oleh kalangan pengusaha kuliner, hotel hingga karaoke. Para pengelola tempat usaha...
Pupuk Indonesia Gunakan Aplikasi SIAGA Awasi Subsidi Tepat Sasaran
IM.com - PT Pupuk Indonesia (Persero) tak ingin lagi terjadi manipulasi dan kebocoran dalam penyaluran pupuk bersubsidi ke tangan petani. Disiapkan sejumlah strategi agar...
Tebu Klon Mojo 01 Varietas Unggul untuk Mendukung Swasembada Kabupaten Mojokerto
IM.com - Pelepasan Klon Mojo 01 sebagai varietas unggul tanaman tebu Kabupaten Mojokerto, akhirnya resmi disahkan dalam Keputusan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 21/Kpts/KB.010/3/2020.
Klon...
Peduli Dampak Covid-19, Karyawan Multi Bintang Indonesia Menyisihkan Penghasilan untuk Donasi
IM.com – Karyawan Multi Bintang Indonesia menggelar aksi penyaluran donasi yang dilakukan di bawah inisiatif #NasiDiMeja. Penggalangan dana dengan menyisihkan sebagian penghasilan mereka untuk...