Minim Petunjuk, Kendala Polisi Ungkap Pelaku Pembuangan Bayi di Bangsal

0
IM.com – Kepolisian masih kesulitan membongkar kasus pembuangan bayi berjenis laki-laki di teras toko Jalan Raya Dusun Genukwatu, Desa Sidomulyo, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto. Musababnya, polisi...

Minibus Hantam Truk Tronton di Tol Surabaya-Mojokerto, Satu Penumpang Tewas

0
IM.com – Sebuah minibus menghantam pantat truk tronton di jalan Tol Surabaya-Mojokerto KM 742/B, Sabtu (29/6/2019). Tabrakan ini mengakibatkan satu orang enumpang minibus, Hirman (28) warga Dusun...

Sempat Mangkrak 8 Tahun, Pembangunan Masjid Agung Darussalam Dilanjutkan dengan Anggaran Rp 7,5 M

0
IM.com - Pembangunan Masjid Agung Darussalam Desa Gemekan Kecamatan Sooko akhirnya bisa dilanjutkan setelah delapan tahun mangkrak. Kelanjutan proyek pembangunan masjid itu dipastikan menggunakan anggaran Pemerintah Kabupaten...

Begini Imbauan Wakil Bupati Mojokerto terkait Polemik Sistem PPDB

0
IM.com – Wakil Bupati Mojokerto Pungkasiadi meminta para tenaga pendidik menyokong Dinas Pendidikan untuk segera menyelesaikan persoalan terkait Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Kabupaten Mojokerto tahun...

Aturan Baru PPDB Mojokerto Diprotes, Banyak Siswa Terlempar Jauh di Luar Zona

0
IM.com - Puluhan orang tua siswa mendatangi Dinas Pendidikan Kabupaten Mojokerto, Kamis (27/6/2019). Mereka memprotes perubahan aturan mendadak pada sistem PPDB dari jalur zonasi. Perubahan aturan itu diumumkan...

Warga Kediri Pensiunan TNI Tewas Dilindas Truk Gandeng di Trowulan

0
IM.com - Abdul Muntolib (57), pensiunan anggota TNI mengalami kecelakaan di Jalan Raya Bypas Trowulan, Kabupaten Mojokerto Rabu pagi (26/6/2019). Korban asal Plemahan, Kediri, yang mengendarai sepeda motor...

Sambut Putusan MK, Pemuda Lintas Komunitas Mojokerto Gaungkan Persatuan

0
IM.com - Puluhan pemuda mengajak masyarakat Mojokerto tetap menjaga persatuan dan situasi tetap kondusif menyambut putusan Mahkamah Konstitusi terkait perselisihan hasil Pilpres 2019, Kamis...
Akibat Kekeringan BPBD Kab Mojokerto Kirim Air ke Desa Tempuran dan Simongagrok

Kekeringan Rundung Jatim, Lima Desa di Mojokerto Krisis Air Bersih

0
IM.com – Kekeringan mulai melanda Jawa Timur. Dari 822 desa di Jawa Timur yang dianggap BPBD Jatim berpotensi mengalami kekeringan pada kemarau 2019, lima di...

Ini Kebijakan Dinas Pendidikan Atasi Kekurangan Siswa 4 SMAN di Mojokerto

0
IM.com – Dinas Pendidikan Provinsi Wilayah Mojokerto langsung mencari jalan keluar untuk menyelesaikan masalah kekurangan siswa yang terjadi di empat SMA Negeri di Kota/Kabupaten...

Situs Pemukiman Era Majapahit Mengemuka di Trowulan

0
IM.com – Situs kuno peninggalan era kerajaan bermunculan di wilayah Mojokerto. Setelah bangunan kuno di Jatirejo, warga kembali menemukan situs purbakala di Dusun Pakis Kulon, Desa...

Empat SMAN di Mojokerto Kekurangan Siswa, Dampak PPDB Sistem Zonasi

0
IM.com – Dampak dari penerapan sistem zonasi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB), empat SMA Negeri di Kota/Kabupaten Mojokerto kekurangan ratusan siswa. Keempat sekolah yang pagunya...

Mojokerto Jadi Gerbang Peredaran Narkoba di Jatim

0
IM.com – Generasi muda milenial di Mojokerto patut meningkatkan kewaspadaan terhadap ancaman penyebaran narkoba. Selain mengincar generasi milenial, para gembong narkoba rupanya menjadikan Mojokerto sebagai salah satu...

Denpom dan Provos Polres Mojokerto Razia Tempat Hiburan Malam

0
IM.com – Detasemen Polisi Militer beserta Provos Polres Mojokerto dan Sapol PP menggelar sidak ke tempat hiburan malam, Jumat malam (21/6/2019). Saat sidak, seorang pria diduga...

Johan Budi Iringi Pemakaman Ibundanya di Mojokerto

0
IM.com - Ibunda dari Juru Bicara Kepresidenan Johan Budi SP, meninggal dunia, Jumat (21/6/2019) di Mojokerto, Jawa Timur. Kabar duka meninggalnya Nanik Siswati diamini...

DLH Jatim Ingatkan Pabrik Kertas Mojokerto Jangan Buang Limbah di Sekitar DAS

0
IM.com – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) mengembalikan lima kontainer sampah kertas bercampur plastik impor ke negara pengekspor, Australia. Kertas bekas sebanyak 11 kontainer itu diimpor...

DCT Kab/Kota Mojokerto

Berita Terbaru

Ngopi Bareng Bakesbangpol dan Serikat Pekerja Merajut Sinergi Ketenagakerjaan

0
IM.com – Dalam suasana akrab dan penuh kekeluargaan, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kabupaten Mojokerto menggelar agenda Ngopi Bareng bersama sejumlah Serikat Pekerja...

‎BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem di Jatim, Mojokerto Kembali Dilanda Banjir Lokal

0
‎IM.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Juanda merilis prakiraan cuaca ekstrem di Jawa Timur pada Kamis (13/11/2025), di mana sejumlah wilayah, termasuk...

‎Inspiratif Perjalanan Relawan ISM Mojokerto dari Jalan Berlubang ke Gunung Meletus (1)

1
IM.com - Bermula kepedulian terhadap jalan berlubang, sebuah komunitas kecil di Mojosari Kabupaten Mojokerto Jawa Timur  kini menjadi garda terdepan dalam penanganan bencana dan...

Pemkot Mojokerto dan Bapas Surabaya Kolaborasi Humanis Pidana Sosial Jadi Langkah Baru Pemulihan Anak...

0
IM.com - Pemerintah Kota Mojokerto dan Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas I Surabaya resmi menandatangani Nota Kesepakatan Sinergi Pelaksanaan Pidana Kerja Sosial dan Pidana Pelayanan...

Bupati Mojokerto Al Barra Popularkan Olahraga Tradisional ke Pelajar Gen Z 

0
IM.com - Di tengah derasnya arus teknologi dan gaya hidup serba digital, Bupati Mojokerto Muhammad Al barra, mengajak generasi muda kembali mengenal akar budaya...