Ruwat Sukerta Majapahit, Ritual Buang Marabahaya
IM.com - Sebanyak 86 warga mengikuti ruwat sukerta Majapahit di Pendopo Agung Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jum'at (22/9/2017). Ruwat bertujuan membuang sial, marabahaya dan...
Menyongsong Perayaan Waisak, Vihara Majapahit Bersihkan Patung Budha
IM.com - Berbagai persiapan dilakukan menjelang perayaan Hari Raya Waisak ke 2562 tahun 2018. Maha Vihara Mojopahit di Desa Bejijong, Kecamatan Trowulan. diantaranya membersihkan...
Sedapnya Variasi Rasa Bakso Moro Seneng Haji Ponadi Digemari Sejak 1979
IM.com - Bakso merupakan salah satu kuliner favorit masyarakat di tanah air, tak terkecuali bagi warga Mojokerto. Di Bumi Majapahit, ternyata ada warung bakso...
1.117 Jamaah Calon Haji Kabupaten Mojokerto Diberangkatkan 28 Mei dari Kantor Pemkab
IM.com - Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati didamping Wakil Bupati Gus Barra memberikan pemantapan sekaligus melepas secara simbolik 1.117 jamaah calon haji untuk berangkat menunaikan...
Situs Pemukiman Era Majapahit Mengemuka di Trowulan
IM.com – Situs kuno peninggalan era kerajaan
bermunculan di wilayah Mojokerto. Setelah bangunan kuno di Jatirejo, warga
kembali menemukan situs purbakala di Dusun Pakis Kulon, Desa...
Ini 11 Titik di Kota Mojokerto yang Akan Ditutup pada Malam Tahun Baru
IM.com – Satuan Lalu Lintas Polresta Mojokerto akan menutup 11 titik jalan pada malam Tahun Baru 2022. Penutupan dilakukan mulai Jumat (31/12/2021) pukul 18.00...
Bupati Ikfina Resmikan Wisata Bukit Bunga Mojorejo Milik BUMDes
IM.com - Bupati Mojokerto Ikfina Fahmawati meresmikan wisata kolam renang yang berada satu areal dengan Bukit Bunga Mojorejo (BBM) Desa Mojorejo, Pungging di Jalan...
Puncak Perayaan Imlek Dimeriahkan Kirab Budaya Harmoni Kebangsaan
IM.com - Puncak perayaan Imlek di Klenteng Hok Siang Kiong Kota Mojokerto ditutup pagelaran Kirab Budaya Harmoni Kebangsaan, pada Minggu (17/02-2019). Tema kirab sekaligus...
Candi Tikus Trowulan Mojokerto, Liburan Sambil Belajar Sejarah
IM.com - Candi Tikus yang berada di Desa Temon, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto menjadi salah satu objek wisata budaya dari sekian banyak peninggalan Kerajaan...
Konon Jadi Tempat Pembuangan Piring Emas Raja Majapahit, Kolam Segaran Kini Mengering
IM.com – Kemarau panjang tahun ini menyebabkan Kolam Segaran di situs peninggalan Kerajaan Majapahit mengering. Konon, kolam berukuran 375 x 175 meter persegi itu...
Terkuak, Tembok Situs Kumitir Dibangun di Atas Pemakaman Kakek Pendiri Majapahit
IM.com – Sejumlah arkeolog dan sejarawan mengungkap fakta baru dari struktur bangunan kuno Situs Kumitir di Kecamatan Jatirejo, Kabupaten Mojokerto.
Struktur batu bata kuno...
Tempat Wisata Murah Meriah di Kota Mojokerto, Wajib Dikunjungi
IM.com - Tempat wisata di Kota Mojokerto. Berikut lokasi yang bisa jadi alternatif liburan.
Mojokerto memang dikenal memiliki keindahan wisata alamnya, sekaligus juga banyak situs...
Pj Wali Kota Mojokerto dan Ribuan Scooteris Ucap Sumpah Amukti Bervespa, Ini Tujuannya
IM.com - Penjabat (Pj) Wali Kota Mojokerto, M Ali Kuncoro riding bersama komunitas vespa di bumi Majapahit dan pembacaan sumpah amukti bervespa.
Ribuan scooterist sebutan...
Situs Kumitir Terkubur Material Letusan Gunung Kelud, Sudah Terbuka 14 Lapis
IM.com – Situs Kumitir yang berbentuk pagar dinding penahan (talud) permukiman
elit Majapahit di Desa Kumitir, Kabupaten Mojokerto, semakin terkuak. Tim
ekskavasi berhasil membuka 14 lapis...
Kampung Majapahit Bejijong Masuk 50 Desa Wisata Terbaik se-Indonesia
IM.com - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia, mengukuhkan “Kampung Majapahit Bejijong”, Kecamatan Trowulan, Mojokerto, sebagai 50 destinasi desa wisata terbaik se-Indonesia....

























































